1. Home
  2. Berita

  3. Berita Kategori Kegiatan Pemerintahan

Ayo Ramaikan! Ada Kampung Ramadan di Jalan La Tenri Lait Tosengngeng Sengkang

WAJO- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wajo memanfaatkan momentum Ramadhan untuk terus melakukan upaya pemulihan ekonomi. Melalui Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UMKM, Pemkab membuka kawasan kuliner kampung ramadhan di Jalan La Tenri Lait Tosengngeng (Depan Saoraja Mallangga), Sengkang.  Kampung Ramadhan ini mulai…

Dukungan Penuh Pemkab Wajo, KTNA Hadirkan Pasar Tani dan Nelayan

WAJO - Bupati Wajo, Amran Mahmud, mengapresiasi Ketua Kelompok Kontak Tani Nelayan (KTNA) Kabupaten Wajo, Ir. Syahruddin, atas upayanya membantu Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wajo untuk pengembangan perekonomian. Khususnya dalam bidang pertanian, peternakan, dan perikanan melalui pasar tani dan nelayan. Pasar berkonsep koperasi ini…

Tampil di Forum Koordinasi dan Konsultasi, Kemenpolhukam Apresiasi Bupati Wajo

MAKASSAR - Bupati Wajo, Amran Mahmud, tampil menjadi pembicara pada Forum Koordinasi dan Konsultasi (FKK) yang digelar Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Kemenkopolhukam) Republik Indonesia di Hotel Claro, Kota Makassar, Kamis (31/3/2022). Orang nomor satu di Bumi Lamaddukelleng ini tampil memaparkan capaian…

Beri Pengarahan, Mantan Wakil Presiden RI Puji Program Gemantik Wajo

WAJO- Gerakan Mesjid Cantik (Gemantik) yang merupakan salah satu program unggulan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wajo, mendapat apresiasi khusus dari Wakil Presiden Republik Indonesia Ke-6, Jenderal TNI Purn. Try Sutrisno.  Apresiasi tersebut disampaikan oleh Wakil Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) ini…

Tumbuhkan Ekonomi dan Minat Baca, Pemkab Wajo Hadirkan Kawasan Kuliner di Area Taman Baca di Sengkang

WAJO - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wajo membuat terobosan dengan menghadirkan kawasan kuliner di area Taman Baca Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Wajo atau di belakang tribune Lapangan Merdeka, Kota Sengkang. Selain menumbuhkan ekonomi, juga sebagai upaya meningkatkan minat baca masyarakat. Masuk rangkaian kegiatan peringatan…